Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Recruitment Tobacco Trainee 2024 PT Djarum

PakarBUMN.com | PT Djarum adalah perusahaan rokok terkemuka asal Indonesia yang didirikan pada tahun 1951 di Kudus, Jawa Tengah, oleh Oei Wie Gwan. Dikenal dengan merek-merek populer seperti Djarum Super, Djarum Black, dan L.A. Lights, perusahaan ini telah berkembang menjadi salah satu produsen rokok terbesar di dunia. Selain bisnis inti di sektor rokok, Djarum juga merambah ke bidang teknologi melalui Blibli.com, perbankan melalui kepemilikan saham di BCA, dan properti. Melalui Djarum Foundation, perusahaan aktif dalam kegiatan sosial, termasuk pendidikan, lingkungan, dan olahraga bulutangkis. Dengan kantor pusat di Kudus dan perwakilan di Jakarta, PT Djarum tidak hanya berkontribusi pada ekonomi lokal, tetapi juga dikenal secara global karena inovasi dan kualitasnya.

Saat ini PT Djarum membuka rekrutmen lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
Tobacco Trainee 2024
Tugas dan Tanggung Jawab
  1. Melakukan Grading Tembakau
  2. Menilai dan menentukan kualitas tembakau yang sesuai standar perusahaan.
  3. Menyusun Laporan Hasil Grading
  4. Menyusun laporan terperinci berdasarkan evaluasi yang dilakukan.
  5. Memberikan Saran Perbaikan
  6. Memberikan rekomendasi terkait proses grading dan perawatan tembakau guna meningkatkan efisiensi.
Kualifikasi
  1. Pendidikan: Lulusan S1 dari jurusan Bioteknologi, Biologi, Pertanian, Teknik Kimia, atau Farmasi dengan IPK minimal sangat memuaskan.
  2. Kemampuan analisis yang tajam.
  3. Logika berpikir yang kuat.
  4. Kemampuan komunikasi yang baik.
  5. Tertarik untuk memahami lebih dalam tentang tembakau dan produk rokok.
  6. Bersedia mencoba produk untuk mengevaluasi kualitas tembakau.
  7. Bersedia ditempatkan di Kudus dan menjalani tugas luar kota.
Keunggulan Karir di PT Djarum
  1. Peluang belajar mendalam tentang industri tembakau yang berteknologi tinggi.
  2. Kesempatan bekerja di lingkungan profesional yang mendukung pengembangan diri.
  3. Jenjang karir yang jelas dan menjanjikan.
Cara Melamar

Persiapkan Berkas Lamaran:
  1. Surat lamaran kerja.
  2. CV terbaru yang memuat pengalaman dan prestasi akademik.
  3. Fotokopi ijazah dan transkrip nilai.
  4. Dokumen pendukung lainnya seperti sertifikat pelatihan.

Cara Melamar

Jika anda Berminat melamar dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja diatas silahkan Melamar dengan cara:


  1. Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.