Recruitment Pegawai PT Elnusa Petrofin
PakarBUMN.com | PT Elnusa Petrofin adalah perusahaan yang bergerak di bidang distribusi dan layanan energi, terutama terkait dengan bahan bakar minyak (BBM) dan produk-produk energi lainnya. Perusahaan ini merupakan anak perusahaan dari PT Elnusa Tbk, yang termasuk dalam kelompok usaha Pertamina.
Lini Bisnis Utama PT Elnusa Petrofin:
- Distribusi
BBM: Meliputi pengangkutan dan distribusi bahan bakar
minyak ke berbagai wilayah di Indonesia.
- Pengelolaan
Depot BBM: Mengelola fasilitas penyimpanan BBM untuk
mendukung distribusi yang aman dan efisien.
- Jasa
Logistik Energi: Memberikan layanan logistik dan
transportasi energi untuk perusahaan migas dan industri terkait.
- Perdagangan
Bahan Bakar: Melayani penjualan BBM untuk kebutuhan
industri dan komersial.
Komitmen Perusahaan:
PT Elnusa Petrofin memiliki komitmen untuk menyediakan layanan energi yang
andal, aman, dan ramah lingkungan dengan mengutamakan kepuasan pelanggan dan
keselamatan kerja.
Saat ini PT Elnusa Petrofin membuka rekrutmen lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
Pengawas Maintanance & QHSSE
(Penempatan : Tembilahan Indragiri Hilir)
- Memastikan prosedur HSSE dijalankan dengan baik selama kegiatan maintanance.
- Bertanggung jawab atas performance peralatan dan mesin selama operational.
- Bertanggung jawab atas performance kegiatan dan pelaporan QHSSE. Memiliki kemampuan dalam menganalisa pekerjaan dan permasalahan. Memiliki kemampuan preventive maintanance.
Persyaratan:
- Pendidikan S1 Teknik Elektro/Mesin/Fisika Instrumen/K3
- Memiliki pemahaman Instalasi Terminali BBM/BBK
- Memiliki pemahaman mengandi Pompa Sentrifugal.
- Memahami instrumentasi instalasi migas.
- Memahami instalasi kelistrikan.
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Memiliki pemahaman K3 Umum/Migas
- Dapat membuat laporan dan jadwal kerja
- Dapat mengoprasikan Microsoft Oce
- Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang yang sama
Penempatan: Tembilahan, Indragiri Hilir
Cara Melamar
Jika anda Berminat melamar dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja diatas silahkan Melamar dengan cara:
- Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.