Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Recruitment Internship PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung (JIEP)

Recruitment Internship PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung (JIEP)
PakarBUMN.com | PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung (JIEP) adalah perusahaan yang bergerak di bidang pengelolaan kawasan industri di Jakarta. JIEP didirikan pada tahun 1973 dan merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bertujuan untuk menyediakan fasilitas dan layanan kawasan industri bagi pelaku usaha di Indonesia.

JIEP mengelola Kawasan Industri Pulogadung, yang terletak di Jakarta Timur. Kawasan ini merupakan salah satu kawasan industri tertua dan terbesar di Indonesia, yang menyediakan lahan dan infrastruktur bagi perusahaan manufaktur, distribusi, dan logistik. Selain menyediakan lahan industri, JIEP juga menawarkan berbagai layanan pendukung, seperti pengelolaan limbah, keamanan, dan fasilitas pendukung lainnya.

Sebagai salah satu kawasan industri strategis di Jakarta, JIEP berperan penting dalam mendukung perkembangan industri dan ekonomi, baik di tingkat lokal maupun nasional.


Saat ini PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung (JIEP) membuka rekrutmen lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:

1. Corporate Communication & TJSL

A. Jurusan Desain Komunikasi Visual

  • Mahasiswa aktif semester 8 untuk D4/S1, atau fresh graduate
  • Mampu menggunakan aplikasi desain dan editing : Adobe Photoshop/Illustrator, Canva, Adobe Premiere/Capcut for PC
  • Mampu mengoperasikan kamera, tripod, dan lighting
  • Mahir menggunakan Microsoft Office
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu melakukan pekerjaan administratif
  • Bersedia melaksanakan Work From Office (WFO)
  • Berkeinginan mempelajari hal dan tantangan baru

B. Jurusan Akuntansi Keuangan

  • Mahasiswa aktif semester 8 untuk D4/S1, atau fresh graduate
  • Mahir menggunakan Microsoft Office (khususnya Ms. Word & Ms. Excel)
  • Mampu menganalisa data dengan baik dan teliti
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu melakukan pekerjaan administratif
  • Bersedia melaksanakan Work From Office (WFO)
  • Berkeinginan mempelajari hal dan tantangan baru

Cara Melamar

Jika anda Berminat melamar dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja diatas silahkan Melamar dengan cara:


  1. Pendaftaran dibuka sampai tanggal 2 Oktober 2024
  2. Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.